Saree | JRB.ONE - Para pedagang di kawasan Saree, Aceh Besar, mulai merasakan penurunan omzet yang signifikan setelah tol Padang Tiji-Seulimeum dibuka.
Sebelumnya, mereka meraup keuntungan besar terutama saat musim liburan dari pengendara yang melintas, Hal ini seperti lansir atjehwatch, Minggu (6/4).
Namun, kini pendapatan mereka turun hingga separuhnya karena banyak pengendara mobil pribadi memilih menggunakan jalur tol baru.
Meskipun sudah diprediksi, para pedagang tetap berusaha bertahan dan berencana untuk pindah berjualan di rest area tol jika ada kesempatan.
Tags:
Berita